Alhamdulillah, situs resmi SNMPTN 2016 (sbmptn.ac.id) hari ini sudah resmi diluncurkan. Selamat mengisi dan memverifikasi PDSS untuk SMA/SMK/MA Se-Indonesia dan Sekolah Republik Indonesia (SRI) di Luar Negeri. Silahkan cek jadwalnya di web, termasuk informasi Universitas Negeri beserta semua program SNMPTN 2016 ini.
Infromasi lebih lanjut: Web: http://snmptn.ac.id Alamat Panitia
Nasional SNMPTN 2016: Gedung Rektorat Universitas Negeri Yogyakarta (UNY), Sayap Utara Lantai 1 Jl. Colombo No. 1 Yogyakarta 55281, Telepon (0274) 544049, Faksimile (0274) 520 325, E-mail : sekretariatseleksi2016@uny.ac.id CATATAN PENTING: SISWA Pendaftar dari keluarga kurang mampu dapat mengajukan biaya pendidikan Bidikmisi melalui laman
http://bidikmisi.ristekdikti.go.id/
Silahkan di share,
Supaya semua lulusan SMA/MA/SMK seindonesia mengetahui info ini.
Source : Rina Hasyim
Tidak ada komentar:
Posting Komentar